Harga Honda Mobilio dipastikan akan membanting harga harga mobil sekelasnya yang telah populer lebih dulu seperti Toyota Avanza, Daihatsu Xenia, Suzuki Ertiga, Chevrolet Spin, dan Nissan Grand Livina. Mobil ini baru dilempar ke pasaran Indonesia mulai tanggal 1 Oktober 2013.
Penampakan pertama muncul pada saat digelar even Indonesia Motor Show 2013 di Jakarta. Mobil dengan kapasitas penumpang 7 orang, berkapasitas mesin 1.500 cc 4 cilinder, dan penampilan interior dan eksterior yang sangat menawan khas Honda, serta harga yang cukup bersaing di kelas low MPV membuat mobil ini menyedot perhatian pengunjung, dan langsung terjadi transaksi inden 2.508 unit.
Harga Honda Mobilio berkisar pada Rp 150.000.000 sampai dengan 180.000.000. Tentu saja untuk mobil khas Honda harga tersebut bisa dibilang sangat murah.
Demikian sedikit berita tentang Harga Honda Mobilio, mudah-mudahan pembaca yang mengingikan mobil cantik ini bisa segera memilikinya.